Monday, January 1, 2018

Cara Membuat Blog Gratisan

Halo Semua!



Balik lagi di channel seribu1.com. Saat ini hampir semua aspek kehidupan tak bisa dilepaskan dengan yang namanya internet, terutama dalam hal komunikasi. Semuanya sudah dilakukan secara online.

Jika dulu orang - orang berkomunikasi itu harus mengirim surat kertas, nah sekarang mereka bisa mengirim surat elekronik secara online. Begitu pun dengan menyebarluaskan informasi, orang - orang sudah memanfaatkan internet. Salah satunya melalui blog.

Dengan memiliki blog kita bebas menyampaikan informasi apapun. Namun harus tetap berpegang pada undang undang negara kita.

Oke langsung saja dalam artikel ini aku bakal share ke kalian bagaimana cara membuat blog gratisan di blogspot.

Baca Juga: 7 Situs untuk Membuat Blog Gratis

Untuk memulai, yang pertama kalian harus mempunyai akun google terlebih dahulu. Kalau belum punya klik dibawah ini.


Daftar akun google



Isi data dengan lengkap hingga akun berhasil dibuat.

Untuk membuat blog kunjungi situs blogger.com. Pilih create your blog > continue to blogger > create new blog > Isi judul blog dan pilih nama domain anda > create blog!

Done! sekarang anda sudah memiliki blog gratisan. Setelah jadi saatnya desain blog kalian secantik mungkin dan siapkan tulisan tulisan berkualitas untuk menarik pembaca!

Selamat berkarya ya gaesss...
Previous Post
Next Post
Related Posts

0 comments: